Friday, February 22, 2008

Patokan Berhubungan Intim Dalam Seminggu!

Dok saya mau tanya jika berhubungan intim hampir setiap hari kecuali datang bulan apa tidak bermasalah ya dok?? Apakah hal ini ada kelainan seks? Bisa hamil gak dok soalnya saya menikah sudah 1 tahun tapi masih belum hamil-hamil, bagusnya seminggu berapa kali ya dok melakukan hubungan intim? Terimakasih
alin (somewhere)

Jawaban

NO SEX UNTIL MARRIED...

Dear alin, Hubungan intim yang dilakukan setiap hari tidak akan menggangu sepanjang itu dilakukan atas dasar keinginan bersama. Jadi tidak ada patokan resmi atau standar berhubungan intim itu harus dilakukan seminggu 2-3 kali. Semana suka dan kalian berdua bisa menikmati itu sudah cukup untuk patokan berhubungan intim. Soal belum memiliki keturunan kalian berdua cobalah untuk memeriksakan diri ke dokter, apakah kesehatan reproduksi kalian berdua subur atau ada masalah. Jika keduanya subur maka terus mencoba adalah resep paling mujarab disamping juga tidak lupa selalu teriring doa. Semoga berhasil!

No comments: